Bola.net - - Kehilangan David Luiz untuk bigmatch versus Manchester City rupanya tak membuat manajer Chelsea, Antonio Conte terlalu resah karena ia masih memiliki seorang Andreas Christensen.
Conte menyatakan bakal mengandalkan Christensen untuk membendung lini serang The Citizens yang sangat produktif di awal-awal musim ini ketika kedua tim bertemu di Stamford Bridge malam nanti.
Meski baru dua kali menjadi starter di tim utama Chelsea, tapi Christensen sukses mempertontonkan permainan yang membuat Conte sumringah.
"David (Luiz) merupakan pemain yang sangat penting bagi dan absennya dia adalah kehilangan besar, tapi saya pikir Andreas bermain sangat baik dan menunjukkan bahwa ia adalah pemain yang sangat bagus," ujar Conte seperti dikutip Soccerway.
"Ia telah menunjukkan kedewasaan yang luar biasa dan saya senang dengan penampilannya," lanjut manajer asal Italia tersebut.
Antonio Conte
Chelsea kini menempati peringkat tiga di tabel klasemen Premier League hingga pekan keenam, tertinggal tiga angka dari City yang bertengger kokoh di puncak.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agar Hazard Bertahan Lama di Chelsea, Ini Saran Le Saux
Liga Inggris 30 September 2017, 22:25
-
Bridge: Morata Belum Cukup Isi Kekosongan Yang Ditinggalkan Costa
Liga Inggris 30 September 2017, 20:44
-
Lihat Pengaruh Kante, Wayne Bridge Teringat Makelele
Liga Inggris 30 September 2017, 20:26
-
Sering Gagal Fokus, David Luiz Disebut Mirip David James
Liga Inggris 30 September 2017, 19:50
-
Guardiola Diyakini Lakukan Latihan Berbeda Untuk Hadapi Chelsea
Liga Inggris 30 September 2017, 19:45
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR