Bola.net - - disebut siap untuk melakukan pergerakan guna mendatangkan winger , Federico Bernardeschi, di bulan Januari mendatang.
Manajer Antonio Conte diyakini merupakan salah satu fan berat pemain berusia 22 tahun, dan dikabarkan ingin mendatangkannya ke Stamford Bridge di musim panas lalu.
Express mengatakan bahwa Conte akan kembali mengobarkan minat untuk merekrut sang pemain di Januari, guna memperkuat skuatnya setelah tim menunjukkan prospek cerah untuk menjadi juara Premier League, pasca merebut puncak klasemen dengan menang 1-0 atas Middlesbrough.
Bernardeschi bergabung dengan Fiorentina di usia sembilan tahun dan kini ia sudah masuk tim inti, namun yang bersangkutan dikabarkan ingin pindah dan siap untuk hengkang di Januari mendatang.
Pemain Italia bisa digunakan sebagai bek sayap di Stamford Bridge, di mana Chelsea sudah menang di enam laga beruntun tanpa kemasukan gol sejak Conte menggunakan formasi 3-4-3.
Conte diyakini tengah mencari seorang bek kiri anyar, striker, dan juga bek tengah di bursa Januari mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diperkuat Fabregas dan Terry, Chelsea U-23 Menang Tipis Atas Soton
Liga Inggris 21 November 2016, 23:31 -
Eks MU: Chelsea Yang Terbaik Saat Ini
Liga Inggris 21 November 2016, 22:16 -
Eks MU Ini Puji Performa Tangguh Luiz di Chelsea
Liga Inggris 21 November 2016, 21:41 -
Chelsea Kini Sedang Sulit Dikalahkan
Liga Inggris 21 November 2016, 21:33 -
Dipuji Karena Tampil Solid Bersama Chelsea, Luiz Merendah
Liga Inggris 21 November 2016, 20:24
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR