Bola.net - - Manchester United dikabarkan sudah mengadakan pembicaraan dengan Bernardo Silva terkait transfer senilai 42,5 juta pounds, meski AS Monaco berniat untuk mempertahankan sang gelandang.
Pemain berusia 22 tahun disebut masuk radar sejumlah tim top Eropa usai ia menunjukkan penampilan apik di Stade Louis II. Manchester City, Arsenal, dan Chelsea juga termasuk klub yang konon tertarik padanya.
Wapres Monaco, Vadim Vasilyev, sebelumnya sudah sempat menegaskan bahwa tidak akan ada pemain mereka yang meminta untuk hengkang di musim panas, bertentangan dengan laporan yang belum lama ini mengklaim Silva akan segera menjadi milik United.
Bernardo Silva
Menurut France Football, Jose Mourinho sudah menjadikan mantan pemain Benfica - yang sudah mencetak delapan gol dan sembilan assist di Ligue 1 musim ini - sebagai salah satu target utamanya di musim panas.
Pembicaraan dengan Silva akan terus dilanjutkan, namun kabarnya kata sepakat akan segera terjadi dan United ingin segera menyelesaikan semuanya sebelum klub rival mengontak sang pemain.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
David Silva Diragukan Tampil di Derby Manchester
Liga Inggris 26 April 2017, 23:56
-
Cedera, Mourinho Tak Pikirkan soal Kontrak Ibrahimovic
Liga Inggris 26 April 2017, 23:07
-
Mourinho: Tak Mengapa di Bawah City, yang Penting Liga Champions
Liga Inggris 26 April 2017, 22:09
-
MU Dipercaya Siap Bayar 110 Juta Euro untuk Mbappe
Liga Inggris 26 April 2017, 21:42
-
Mourinho Konfirmasi Pogba Tak Main dalam Derby Manchester
Liga Inggris 26 April 2017, 21:12
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR