Pada laga yang mempertemukan Arsenal melawan Leicester di Emirates stadium tersebut, Drinkwater memang sempat terlibat insiden dengan Ramsey saat keduanya berebut bola. Alih-alih melakukan tekel pada bola, timing kaki Drinkwater justru melibas bagian tulang kering dari Ramsey.
Sontak kejadian ini mengundang protes dan kecaman dari banyak pihak mengingat riwayat cedera Ramsey. Beruntung Drinkwater tak mendapatkan kartu merah dari wasit pada saat itu.
Namun itu tak mengurangi kecaman pada Drinkwater lewat beberapa kicauan di twitter dan juga instagram. Salah satunya postingan instagram dari the_baldwinners yang memposting foto tekel horor itu dan betapa buruknya tekel Drinkwater.
Tak berselang lama, Ramsey pun membalas dalam kolom komentar di akun tersebut dengan mengatakan bahwa Drinkwater telah meminta maaf atas tekel brutalnya itu. "Itu memang sakit, tapi kredit untuknya, dia menemui saya dan langsung meminta maaf setelah pertandingan," komentar Ramsey.
Komentar Aaron Ramsey di instagram
Pada laga tersebut, Arsenal sendiri mampu menang tipis 2-1 dan membuat jarak mereka dengan Leicester kini tinggal dua poin. (ins/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mertesacker: Runtuhkan Leicester adalah Kemenangan Besar
Liga Inggris 15 Februari 2016, 22:36
-
Welbeck dan Kembalinya Pemain Lain Buat Arsenal Makin Tangguh
Liga Inggris 15 Februari 2016, 22:18
-
Eks Liverpool: Gol Welbeck Gol Arsenal Paling Penting
Liga Inggris 15 Februari 2016, 20:25
-
Sukses Cetak Gol Kemenangan, Welbeck Tetap Menggerutu
Liga Inggris 15 Februari 2016, 19:56
-
Cetak Gol Perdana Usai Cedera, Welbeck Berbunga-bunga
Liga Inggris 15 Februari 2016, 19:39
LATEST UPDATE
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52



















KOMENTAR