Martinez sebelumnya menuding manajer Portugal mencoba membuat Stones ragu, hingga akhirnya sang pemain mengajukan transfer request di musim panas ini.
Namun demikian, Martinez mengaku ia tidak menyimpan dendam pada Mourinho.
"Tentu saya akan melakukannya. Saya bukannya tidak setuju dengan fakta bahwa jendela transfer masih dibuka ketika musim dimulai dan klub bisa mengajukan tawaran ketika kompetisi sedang berjalan. Saya juga tidak menentang jika ada klub yang tertarik dengan pemain kami. Saya bisa mengerti," jelas Martinez pada reporter.
"Namun Anda tidak bisa berkomentar tentang pemain dari klub lain. Aturan Premier League melarang itu. Kita sudah sama-sama dewasa untuk menyadari apa yang terjadi. Itulah saya kira amat penting fakta bahwa meski bursa transfer terus dibuka, hal itu jangan sampai mempengaruhi persiapan tim." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Djilobodji Bukan Pemain Pilihan Saya
Liga Inggris 11 September 2015, 22:39
-
Mourinho Keluhkan Sulitnya Kompetisi Premier League
Liga Inggris 11 September 2015, 22:16
-
Filipe Luis Turut Berduka atas Cedera Courtois
Liga Inggris 11 September 2015, 21:55
-
Tanpa Courtois, Mourinho Andalkan Begovic
Liga Inggris 11 September 2015, 21:51
-
Mourinho Pastikan Courtois Absen Lama
Liga Inggris 11 September 2015, 21:28
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR