Bola.net - - Bos Leicester City, Craig Shakespeare, tidak ingin menepis kemungkinan merekrut pemain free agent Bacary Sagna.
Pemain Prancis berusia 34 tahun sedang tak memiliki klub usai dilepas oleh Manchester City pada Juni silam.
Shakespeare mengungkap bahwa The Foxes sudah pernah tertarik merekrut Sagna di masa lalu dan mungkin akan mengobarkan kembali minat mereka pada sang bek kanan, yang sudah 65 kali membela negaranya.
"Kami sudah mengamatinya sebelumnya namun kami tidak berbicara soal dirinya belakangan ini," tutur Shakespeare di Goal International.
Bacary Sagna
"Kami menyadari situasi ini. Kami akan coba melihatnya lagi dan membuat penilaian. Kami tidak terlalu yakin, dan kami masih perlu menilainya lagi."
"Saat ini kami punya stok bek yang cukup dan pemain yang bisa bermain di posisi berbeda, namun anda selalu ingin memastikan bahwa anda punya cukup pemain, karena bukan tak mungkin akan ada dua pemain sekaligus yang mengalami cedera."
Sagna sebelumnya juga sempat dikaitkan dengan rencana bermain di Serie A.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola: Sanchez? Masalah Kami Cedera Mendy
Liga Inggris 13 Oktober 2017, 22:08
-
Aguero Bisa Tampil Lawan Stoke City
Liga Inggris 13 Oktober 2017, 21:01
-
Aguero Tak Terlalu Yakin dengan Kondisinya
Liga Inggris 13 Oktober 2017, 14:30
-
Messi Tergoda Pindah ke Manchester City
Liga Inggris 13 Oktober 2017, 12:45
-
Pasca Kecelakaan, Aguero Sudah Berlatih Penuh di City
Liga Inggris 13 Oktober 2017, 12:10
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR