Bola.net - - Craig Shakespeare memperkirakan Jamie Vardy akan baik-baik saja meski ia mengalami cedera di menit-menit akhir laga ketika menang 2-0 atas Brighton pekan lalu.
Vardy harus meninggalkan lapangan di waktu tambahan dan akhirnya ditarik keluar usai bertabrakan dengan kiper Brighton, Matt Ryan, sementara The Foxes melaju dengan raihan tiga angka perdana.
Namun Shakespeare berkeras bahwa ia memperkirakan benturan seperti itu bakal terjadi karena gaya main Vardy dan memperkirakan sang striker akan siap menghadapi Manchester United pekan ini.
Craig Shakespeare
"Saya lihat dia hanya menerima sedikit perawatan. Saya akan menemuinya dalam waktu dekat, namun melihat kebiasaan Jamie, dia akan baik-baik saja," tutur Shakespeare di Goal International.
"Jamie mengalami beberapa benturan hari ini, dan engkelnya harus dikompres dengan es."
"Dia memang kerap beradu fisik dengan lawan, namun kami takkan mengubah gaya mainnya, bukan begitu?"
Vardy mencetak dua gol di pekan perdana Premier League, ketika Leicester kalah 3-4 dari Arsenal.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kiper Man City Dukung Neymar Menangkan Ballon d'Or
Liga Eropa Lain 21 Agustus 2017, 23:34
-
Lagi, Costa Serang Conte Terkait Kasus SMS
Liga Inggris 21 Agustus 2017, 23:02
-
Harry Kane Cuek Dengan Kutukan Agustus
Liga Inggris 21 Agustus 2017, 22:35
-
Madrid Beli De Gea Musim Depan
Liga Spanyol 21 Agustus 2017, 22:03
-
Tinggalkan Man City, Samir Nasri Gabung Klub Turki
Liga Inggris 21 Agustus 2017, 21:07
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR