
Bola.net - Manajer Arsenal, Mikel Arteta mengomentari kemenangan timnya kontra Chelsea. Ia menilai timnya bermain dengan baik sehingga bisa membekuk The Blues.
Dini hari tadi, Emirates Stadium menjadi panggung untuk partai panas bertajuk Derby London. Sang tuan rumah, Arsenal menjamu rival lama mereka, Chelsea di pekan ke-16 EPL.
Berstatus sebagai tim underdog, Arsenal sukses membuat kejutan di laga boxing day ini. The Gunners menang dengan skor 3-1 melawan sang tetangga.
Arteta merasa puas timnya bisa membekuk Chelsea di laga ini. "Ini adalah kemenangan yang bagus bagi kami," ujar Arteta seperti yang dikutip Football London.
Baca komentar lengkap sang manajer di bawah ini.
Menang Meyakinkan
Arteta menilai bahwa Arsenal memang layak memetik tiga poin dalam Derby London kali ini.
Ia menilai timnya tampil apik sejak awal laga sehingga mereka kerap merepotkan sang tamu.
"Hari ini kami berhasil menang dengan meyakinkan melawan salah satu tim terbaik di liga musim ini."
Keseimbangan Skuat
Pada kesempatan ini, Arteta juga membeberkan rahasia timnya bisa membekuk Chelsea.
Ia menilai timnya memiliki keseimbangan yang bagus sehingga mereka bisa menang di laga ini.
"Saya rasa kami memiliki kombinasi yang bagus antara pemain senior dengan talenta-talenta muda berbakat. Saya rasa mereka bermain dengan sangat baik hari ini." ia menandaskan.
Naik Peringkat
Tiga poin yang didapatkan Arsenal di laga ini membuat mereka naik peringkat.
The Gunners kini menempati peringkat 14 klasemen sementara EPL dengan raihan 17 poin.
(Football London)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Legenda Arsenal Puji Mikel Arteta karena Berhasil Menghidupkan 2 Pemain Ini
Liga Inggris 27 Desember 2020, 21:00
-
Menang atas Chelsea, Legenda Inggris Tarik Kata-kata Buruknya Soal Arsenal
Liga Inggris 27 Desember 2020, 18:30
-
Begini Pidato Mikel Arteta yang Menginspirasi Arsenal Menang atas Chelsea
Liga Inggris 27 Desember 2020, 18:00
-
Penyesalan Pemain Chelsea: Kami Mengecewakan Diri Sendiri
Liga Inggris 27 Desember 2020, 17:47
-
Di Balik Kebangkitan Arsenal: Ruang Ganti Terbelah Dua karena Ozil, Kok Bisa?
Liga Inggris 27 Desember 2020, 16:30
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58






















KOMENTAR