Bola.net - - Zlatan Ibrahimovic adalah kapten Manchester United yang sebenarnya, menurut mantan pemain Arsenal, Alan Smith.
Kapten United, Wayne Rooney, absen karena cedera paha dan tak pernah membela tim sejak 17 Desember lalu. Hal ini membuat Ibra terus memimpin lini depan tim dan ia membantu mereka menang di enam pertandingan liga beruntun.
Smith mengatakan bahwa pemain Swedia merupakan pemimpin yang sebenarnya di Old Trafford dan mengatakan di Sky Sport: "Dia hampir seperti kapten dalam semua hal. Dia adalah salah satu pemain yang oleh menjadi inspirasi bagi semua orang, terutama para striker."
"Ini adalah pengalaman pertamanya bermain di Inggris - dia selalu ingin bermain di sini - namun dia masih punya antusiasme dan rasa lapar. Dia menyukai setiap menit dari ini dan menjadi inspirasi orang seperti Marcus Rashford dan Henrikh Mkhitaryan."
"Dia menunjukkan itu sekarang dan ini semua tanpa Rooney. Wayne sedikit seperti pemain yang tidak akan memainkan banyak peran, karena Mourinho memiliki banyak opsi."
"Manajer hanya bisa memanfaatkan para pemain terbaiknya dan ia punya banyak pemain bagus di sana."
Baca Juga:
- Mourinho: De Gea Krusial untuk Manchester United
- Bellerin: Saya Sulit Percaya Gol Giroud Terjadi
- Chelsea Hubungi Agen Rodriguez
- Neville: Nasib MU di Premier League Ditentukan Lawan Liverpool
- Allegri Diminta Sang Mentor Tangani Arsenal
- Lille Ingin Pinjam Batshuayi dari Chelsea
- Howe Kaget Disebut Layak Gantikan Wenger
- Isco Tertarik Gabung Manchester City
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Eropa Lain 3 Januari 2017, 22:13

-
Cavani Siap Buat MU dan Arsenal Kecewa
Liga Eropa Lain 3 Januari 2017, 21:51
-
Mantan Pemain MU Kecam Aksi Guling-guling Phil Jones
Liga Inggris 3 Januari 2017, 20:06
-
Fans MU Meninggal Saat Tonton Laga Kontra West Ham
Liga Inggris 3 Januari 2017, 18:21
-
Mourinho Hanya Lepas Schneiderlin ke Inter Milan
Liga Italia 3 Januari 2017, 17:59
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR