Seperti diketahui, pelatih berusia 50 tahun ini harus mengakhiri tugasnya hanya setelah 10 bulan setelah ditunjuk sebagai pelatih United. Ini tentu lebih cepat dari kontraknya yang berdurasi enam tahun.
Meskipun begitu, Carragher yakin bahwa Moyes akan segera kembali ke manajerial walaupun setelah mengalami masa suram di Old Trafford.
"Pemecatan ini adalah sesuatu yang tak terelakkan lagi setelah menjalani musim yang mengerikan," ujarnya.
"David Moyes sebagai manajer, tujuh bulan yang mengerikan di United, tetapi telah melakukan pekerjaan hebat di Everton dan Preston. Dia akan segera kembali menjadi manajer," tandasnya. (sm/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cedera, Musim Kevin Mirallas Berakhir
Liga Inggris 22 April 2014, 23:37
-
Owen Anggap Pemecatan Moyes Sudah Tepat
Liga Inggris 22 April 2014, 22:38
-
Demi United, Van Gaal Tolak Spurs
Liga Inggris 22 April 2014, 22:30
-
Guardiola Tak Tertarik Tangani United
Liga Champions 22 April 2014, 22:30
-
Banner Moyes The Chosen One Akan Masuk Museum?
Bolatainment 22 April 2014, 21:27
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR