Bola.net - - Jamie Carragher belum lama ini memuji Jose Mourinho karena terus menunjukkan bahwa dirinya tak pernah mengecewakan ketika membawa timnya ke laga tandang.
Manchester United menahan imbang Manchester City 0-0 dalam pertandingan Premier League yang berlangsung di Etihad semalam, sekaligus menambah panjang daftar hasil imbang manajer Portugal sejak ia kembali ke Inggris bersama Chelsea.
Musim ini di United, baik kandang maupun tandang, Mourinho sudah membuat timnya bermain imbang dua kali melawan Liverpool, Arsenal, dan kini City.
Carragher merasa bahwa sang manajer sudah bisa membuat timnya menunjukkan performa memuaskan di laga besar.
Jamie Carragher
"Dia datang ke sini untuk melakukan sebuah pekerjaan. Sejak Mourinho datang untuk kali kedua ke Inggris, dia sudah mencatat enam hasil imbang 0-0 di laga tandang melawan tim enam besar. Jadi tidak ada yang lebih baik darinya," tutur Carragher di Sky Sports.
"Darmian dan Valencia adalah dua pemain yang tidak terlalu tertarik terlibat dalam skema penyerangan, dan itulah mengapa United tak punya banyak penguasaan bola karena mereka tidak punya banyak opsi untuk mengumpan."
"Sekali lagi, Mourinho menunjukkan bahwa ia bisa menetralisir manajer top di laga besar, dan ini membuat mereka terus punya kans untuk finish di empat besar."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Derby Manchester, Zabaleta Sebut United Tidak Niat Cari Kemenangan
Liga Inggris 28 April 2017, 23:43
-
Mourinho Tak Pernah Berniat Jual Schneiderlin
Liga Inggris 28 April 2017, 23:11
-
Zabaleta Terkejut Dengan Aksi Gila Fellaini
Liga Inggris 28 April 2017, 23:03
-
Data dan Fakta Premier League: Manchester United vs Swansea City
Liga Inggris 28 April 2017, 17:55
-
Prediksi Manchester United vs Swansea City 30 April 2017
Liga Inggris 28 April 2017, 17:38
LATEST UPDATE
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
-
Persik vs Persib Bandung: Dewangga Kecewa Maung Bandung Tertahan di Kediri
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 13:42
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR