Kepada MUTV, gelandang 34 tahun itu mengatakan jika ia bersama rekan-rekannya siap mengatasi perlawanan Spurs pada 9 Agustus mendatang. "Ini semua tentang Tottenham, itu yang kami katakan sejak kami di sini," ujarnya.
Ia juga mengatakan bahwa pertandingan pra musim ini akan dijadikan sebagai bekal melawan klub yang berbasis di kota London tersebut. "Kami punya sejumlah pertandingan yang bagus di sini dan itu membantu kami bersiap diri. Jika pertandingan sangat mudah, kalian tidak akan mendapatkan sesuatu yang cukup dari mereka. Jadi, pertandingan melawan Barcelona dan satu ini menjadi sesuatu yang bagus bagi kami dan kami akan menjadikannya pelajaran jelang lawan Tottenham," imbuh mantan pemain The Lilly Whites tersebut.
Skuad asuhan Louis van Gaal tersebut hanya menelan sekali kekalahan di ajang pra musim kali ini. Dari empat eprtandingan yang telah dilakoni, total United sudah membukukan tiga kali emnang dan satu kali kalah.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hina Spurs, Neville Justru Puji Wilshere
Liga Inggris 30 Juli 2015, 23:01
-
Van Gaal: MU Akan Gunakan 4-3-3
Liga Inggris 30 Juli 2015, 22:31
-
PSG Diklaim Sudah Tuntaskan Transfer Di Maria
Liga Inggris 30 Juli 2015, 21:45
-
Lazio Tolak Tawaran 105 Juta Euro
Liga Italia 30 Juli 2015, 18:52
-
Napoli Sengaja Pasang Bandrol Tinngi Agar Higuain Tak Pergi
Liga Italia 30 Juli 2015, 18:34
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR