Sang gelandang tengah menjalani tahun ke-10 di klub, dan ia masih belum pernah memenangkan trofi kompetisi tertua di Inggris dan juga Europa League.
Menariknya, dua trofi tersebut merupakan satu-satunya yang bisa dimenangkan oleh tim asuhan Louis van Gaal di musim kompetisi kali ini.
"Ya, hal tersebut mengganggu saya. Saya merindukan bagaimana kami punya kesempatan memenangkannya di musim perdana saya, di mana kami kalah dari Chelsea di final, lewat waktu tambahan," tutur Carrick menurut Daily Mail.
"Hal tersebut amat mengecewakan. Kami punya banyak peluang bagus untuk bisa menebusnya selama beberapa tahun terakhir, namun kami tak bisa melakukannya."
"Itulah Piala FA. Sudah terlalu lama untuk klub ini, usai memenangkannya begitu sering, dan kami harus segera memperbaiki ini." [initial]
Baca Juga:
- Penalti Ajaib Messi Buat MU Jadi Bahan Olokan di Dunia Maya
- Roma, Arsenal, & Juve Ramaikan Perburuan Godin
- Waduh! Pesulap Ini Ubah Logo di Jersey Arsenal Jadi Tottenham
- Carlos: Madrid Tak Butuh Neymar, Sudah ada BBC
- Courtois Ingin Juara Liga Champions Bersama Chelsea
- Courtois Tegaskan Chelsea Perkasa Meski Tanpa Terry
- Hiddink Yakin Hazard Bakal On Fire di Paris
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fellaini Tegaskan MU Akan Berjuang Sebaik Mungkin di Liga Europa
Liga Eropa UEFA 16 Februari 2016, 22:28
-
Fellaini Sebut Midtjylland Tak Akan Mudah Dikalahkan
Liga Eropa UEFA 16 Februari 2016, 21:46
-
Shearer Puji Tampilan Bortwick Kontra Sunderland
Liga Inggris 16 Februari 2016, 19:05
-
Arsenal Mundur, Peluang MU Gaet Aubameyang Kian Besar
Liga Inggris 16 Februari 2016, 14:24
-
Riyad Mahrez Sukses Pikat Manchester United
Liga Inggris 16 Februari 2016, 13:48
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR