Chelsea semakin mendekat ke tangga juara menyusul kekalahan Manchester City dari Burnley dengan skor 1-0. Mereka bakal unggul delapan poin andai berhasil mengalahkan Southampton malam ini.
Usai menjamu Soton, John Terry dkk akan menghadapi Hull City, Stoke City dan QPR yang levelnya masih berada di bawah Chelsea. Dan saat menjamu Setan Merah di Stamford Bridge, Cascarino yakin jika Chelsea bisa merayakan gelar juara.
"Bagi saya mereka bisa mengamankan liga saat melawan Manchester United pada 18 April. Mereka bisa memiliki 12 poin dari empat pertandingan berikutnya," ujar Cascarino kepada talkSPORT. (ts/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Imbangi Chelsea, Koeman Puji Semangat Juang Southampton
Liga Inggris 15 Maret 2015, 23:49
-
Galeri 15 Maret 2015, 23:39
-
Pahlawan Southampton Bahagia Curi Poin Dari Chelsea
Liga Inggris 15 Maret 2015, 23:26
-
Terry: Mourinho Tak Pernah Meminta Kami Intimidasi Wasit
Liga Inggris 15 Maret 2015, 23:15
-
'Chelsea Bermain Sangat Buruk Lawan PSG'
Liga Inggris 15 Maret 2015, 22:37
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR