
Bola.net - Manchester United berhasil meraih kemenangan tipis di markas Fulham dalam lanjutan Premier League musim ini. Berikut catatan menarik dari pertandingan ini.
Manchester United mengalahkan Fulham 1-0 dalam laga pekan ke-23 Premier League 2024/2025. Pertandingan tersebut berlangsung di Craven Cottage, Senin (27/1/2025) dini hari WIB.
Gol kemenangan Manchester United tercipta di babak kedua melalui tembakan jarak jauh Lisandro Martinez yang mengenai Sasa Lukic. Momen ini berbuah tiga poin buat Setan Merah.
Kemenangan ini membuat Manchester United naik ke peringkat 12 klasemen sementara dengan raihan 29 poin. Di sisi lain, Fulham tetap berada di peringkat ke-10 dengan koleksi 33 poin.
Sejumlah catatan istimewa ditorehkan selepas pertandingan Fulham melawan Manchester United. Berikut ini adalah perinciannya.
Catatan Menarik Duel Fulham vs Manchester United

1. Manchester United mencetak 68% dari total gol mereka di Premier League musim ini pada babak kedua (19/28). Hanya Leicester yang memiliki rasio lebih tinggi, dengan 72% gol mereka tercipta setelah jeda.
2. Manchester United adalah salah satu dari empat tim Premier League musim ini yang belum terkalahkan di semua kompetisi saat unggul 1-0 (main 18 menang 10 seri 8), bersama Liverpool (23), Arsenal (22), dan Newcastle (15).
3. Tiga dari empat kemenangan terakhir Manchester United dengan skor 1-0 di Premier League melawan Fulham terjadi lewat gol yang tercipta di menit ke-78 atau lebih.
Catatan Menarik Duel Fulham vs Manchester United

4. Fulham belum meraih kemenangan dalam lima laga kandang terakhir mereka di Premier League (D4 L1) sejak kemenangan 3-1 atas Brighton pada Desember. Mereka juga gagal mencetak gol di kandang dalam dua kesempatan musim ini (0-0 vs Southampton pada Desember).
5. Manchester United telah memenangkan delapan laga tandang terakhir mereka melawan Fulham di Premier League. Kemenangan malam ini menjadi yang ketiga dari 20 laga tandang terakhir mereka di London (D5 L12), dengan semua kemenangan tersebut terjadi di Craven Cottage.
Sumber: Opta
Klasemen Premier League 2024/2025
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nganggur di MU, Ole Gunnar Solskjaer Ajak Casemiro ke Turki?
Liga Inggris 27 Januari 2025, 23:08
-
Syukurlah! Cedera Manuel Ugarte Tidak Parah, MU!
Liga Inggris 27 Januari 2025, 22:59
-
Mau Matheus Cunha, MU dan Arsenal Harus Siap Uang Segini
Liga Inggris 27 Januari 2025, 22:48
-
Demi Gabung Barcelona, Marcus Rashford Rela Sunat Gaji
Liga Inggris 27 Januari 2025, 22:03
-
Manchester United Bakal Jual Rasmus Hojlund ke AC Milan?
Liga Inggris 27 Januari 2025, 21:53
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR