Top skor Serie A musim 2012-13 ini mengakui bahwa Jose Mourinho membuatnya tertarik merapat ke Stamford Bridge. Jika The Special One masih mengarsiteki Los Blancos, mungkin ini bisa jadi cerita lain.
Belakangan ini juga santer terdengar bahwa penawaran The Blues untuk Cavani ditolak Napoli. Namun, media di Italia meyakini bahwa negosiasi antara keduanya masih terus berlangsung.
Hal itu semakin menguat ketika ia ditanyai peluang hengkangnya ke Spanyol, Cavani seperti tidak yakin, bahkan bingung. Megahnya kompetisi di La Liga tak membuatnya terpikat untuk berkarir di Negeri Matador tersebut.
"Saya tak tahu apakah La Liga adalah pilihan yang tepat untuk karir sepakbola saya selanjutnya," ujar Cavani yang juga mengindikasikan minatnya untuk menjajal kompetisi Premier League.
"La Liga begitu indah, semua orang telah mengetahuinya. Tetapi saya tidak yakin bakal meneruskan karir sepakbola di sana atau di manapun, semua masih abu-abu," pungkas Cavani seperti dilansir Marca.[initial]
Editorial - Target Pembelian Benitez Untuk Napoli
Editorial - Rencana Wenger Dengan Budget €70 Juta
Galliani Akui Milan Bisa Jual El Shaarawy (mrc/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Draxler Impikan Barca, Madrid, Chelsea, dan United
Liga Champions 12 Juni 2013, 21:21 -
Perez: Ancelotti Mengenal Karakter Real Madrid
Liga Champions 12 Juni 2013, 19:32 -
Courtois: Mourinho Ingin Saya ke Chelsea
Liga Inggris 12 Juni 2013, 18:36 -
Schurrle Tak Kunjung Datang, Chelsea Incar Draxler
Liga Inggris 12 Juni 2013, 18:15 -
Mourinho Puji Keputusan Man United Pilih Moyes
Liga Inggris 12 Juni 2013, 17:15
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR