Arsenal mampu unggul lebih dulu via Theo Walcott di pertandingan tersebut, namun akhirnya Liverpool mampu bangkit dan mencetak kemenangan 4-3 atas The Gunners.
"Kami mencatat start yang bagus. Kami tampil terorganisir dan mengontrol pertandingan. Saya kecewa kami gagal dengan penalti, namun reaksi tim amat bagus, karena kami mampu melewati pertahanan mereka," tutur Cech pada Sky Sports.
"Di babak kedua, momentum kami berubah, karena tendangan bebas tersebut. Liverpool datang dengan ambisi yang lebih besar dan mereka lebih agresif."
"Kami dihukum dengan gol Lallana dan begitu kami tertinggal, kami membuka permainan terlalu cepat dan membuat mereka bisa melepas tiga, empat, lima, serangan balik."
"Ketika anda tertinggal 1-4 di laga pembuka, kadang sulit untuk memberikan reaksi, namun kami mencetak dua gol. Di posisi 4-1, sulit untuk bangkit. Anda tidak ingin kalah. Sebagai pemain kami memahami suporter datang dengan ambisi untuk memenangkan laga perdana."
"Anda harus bisa menerima hasil tersebut dengan baik. Kami bermain bagus selama 60 menit, namun tidak cukup bagus di 30 menit." [initial]
(sky/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ada Mane di Liverpool, Coutinho Girang
Liga Inggris 15 Agustus 2016, 23:10
-
Henry Sejatinya Ingin Xhaka Dimainkan Lawan Liverpool
Liga Inggris 15 Agustus 2016, 22:19
-
Lallana Ungkap Gol Tendangan Bebas Coutinho ke Arsenal
Liga Inggris 15 Agustus 2016, 21:53
-
Kemenangan Atas Arsenal Dongkrak Konfidensi Liverpool
Liga Inggris 15 Agustus 2016, 21:45
-
Cari Pengganti Moreno, Liverpool Ingin Bek Real Madrid Ini
Liga Inggris 15 Agustus 2016, 21:37
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR