
Bola.net - Chelsea sekarang sedang mencari pengganti Romelu Lukaku. Mantan bek Chelsea Frank Leboeuf menginginkan Thomas Tuchel untuk mengontrak Cristiano Ronaldo.
Chelsea baru saja berpisah dengan Lukaku. Stiker asal Belgia tersebut dilepas ke Inter Milan dengan status pinjaman selama satu musim ke depan.
Chelsea melepas Lukaku karena performanya yang buruk. Lukaku tak mampu mencetak gol secara teratur meski telah ditebus dengan biaya yang mencapai 115 juta euro.
Mantan pemain Manchester United tersebut diyakini sudah tidak punya masa depan di Stamford Bridge. Karena itu, Chelsea dipastikan sedang ingin merekrut penyerang baru.
Ronaldo Minta Dijual
Sementara itu, Cristiano Ronaldo diklaim meminta pergi dari Manchester United. CR7 meminta klubnya untuk merelakan dia hengkang jika ada tawaran menarik yang datang.
Ronaldo kabarnya ingin bermain di Liga Champions pada musim 2023/23 mendatang. Setan Merah tidak bisa memberikan hal itu kepada Ronaldo karena mereka cuma mendapat tiket ke Liga Europa.
Pemain asal Portugal tersebut juga diklaim tak puas dengan aktivitas klubnya di bursa transfer. Setan Merah tak kunjung mendatangkan pemain baru sampai saat ini.
Chelsea Coba Rekrut Ronaldo
Untuk menggantikan Romelu Lukaku, Frank Leboeuf mendesak Chelsea untuk merekrut Cristiano Ronaldo. Menurutnya, Ronaldo bakal jadi tambahan yang bagus buat lini depan The Blues.
“Saya akan memilih Ronaldo karena mereka membutuhkan seseorang untuk menyelesaikan aksi dan mencetak gol dan lebih tajam," kata Leboeuf kepada ESPN.
Ronaldo sendiri masih menunjukkan ketajamannya meski sudah berusia 37 tahun. CR7 mampu mencetak 24 gol untuk Setan Merah pada musim lalu.
Klasemen Premier League
Sumber: Sportskeeda
Baca Juga:
- Chelsea Naikkan Tawaran untuk De Ligt, tapi Masih di Bawah Permintaan Juventus
- Update Transfer Resmi Premier League 2022/2023
- Incar Hakim Ziyech, Segini Duit yang Akan Ditawarkan Milan pada Chelsea
- Bayern Munchen Tak Tertarik, Chelsea Terdepan Boyong Cristiano Ronaldo dari MU?
- De Ligt Sulit, Chelsea Fokus ke Bek Veteran Ini?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Susul Kessie, Andreas Christensen Kini Resmi Jadi Milik Barcelona
Liga Spanyol 4 Juli 2022, 21:42
-
Chelsea Mau Rekrut Ousmane Dembele? Pikir-Pikir Dulu Deh
Liga Inggris 4 Juli 2022, 10:54
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR