Laga itu nanti tidak akan masuk dalam daftar pramusim kedua klub. Pasalnya, pertandingan akan digelar pada 23 Mei mendatang, atau hanya empat hari setelah Premier League resmi berakhir.
Busch Stadium adalah markas tim baseball St Louis Cardinals. Laga Chelsea-City itu nanti akan menjadi pertandingan olahraga non-baseball pertama yang digelar di stadion tersebut.
Presiden Cardinals Bill DeWitt III merasa terhormat dengan kedatangan dua raksasa Inggris itu. Menurutnya, semua orang di St Louis sangat bersemangat menyambut pertandingan itu karena banyaknya pemain besar dalam dua tim itu.
"Semua orang di St Louis bersemangat terhadap sepakbola. Ini adalah kesempatan besar bagi para penduduk St Louis untuk menyaksikan beberapa pemain sepakbola terbaik dunia. Buat saya sendiri, ini adalah kesempatan besar untuk memamerkan Busch Stadium dengan cara yang berbeda. Saya merasa terhormat bisa menjadi tuan rumah pertandingan bersejarah ini," ujar De Witt. (fox/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta EPL Matchday 31: Soton vs Chelsea
Liga Inggris 30 Maret 2013, 14:01
-
Preview: Soton vs Chelsea, Fokus The Blues Terbagi
Liga Inggris 30 Maret 2013, 12:17
-
Lampard Ingin Mourinho Kembali ke Chelsea
Liga Champions 30 Maret 2013, 08:30
-
Chelsea Beri Kesempatan Anak Weah Ikuti Trial
Bolatainment 30 Maret 2013, 07:02
-
Pochettino: Torres Tak Nyaman di Chelsea
Liga Inggris 30 Maret 2013, 06:30
LATEST UPDATE
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
-
Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Incar Kemenangan atas Jakarta Popsivo Polwan
Voli 11 Januari 2026, 06:49
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
-
Charlton vs Chelsea: Rating Pemain The Blues usai Menang Telak di Piala FA
Liga Inggris 11 Januari 2026, 06:36
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR