Bola.net - - disebut mempertimbangkan kemungkinan memecat Antonio Conte dan menunjuk Marco Silva sebagai pengganti sementara.
Pria Italia terus mendapat tekanan usai timnya mendapat serangkaian hasil buruk, di mana mereka tumbang di tangan Bournemouth dan Watford, serta kemasukan total tujuh gol.
Roman Abramovich kabarnya sudah mulai tidak sabar dan beberapa laporan menyatakan kekalahan di tangan West Brom pekan ini akan membuatnya tak ragu memecat Conte, meski tim akan menghadapi Barcelona di Liga Champions tengah pekan ini.
Eks Bos Barcelona, Luis Enrique, menjadi pilihan utama Chelsea untuk menjadi manajer baru, meski pria Spanyol kabarnya enggan datang hingga musim panas nanti.
Antonio Conte
Dan kini The Times menyatakan Silva bisa didatangkan sebagai manajer sementara, sembari klub menanti Enrique. Meski demikian, pria Portugal akan diberi kesempatan untuk membuktikan apakah ia memang layak dijadikan sebagai manajer permanen.
Silva dipecat di Januari usai hanya meraih satu kemenangan dalam 11 laga bersama Watford, dan The Hornets menuding penawaran yang diterima sang pelatih dari Everton membuatnya tidak fokus dalam bekerja.
Enrique, sementara itu, masih menganggur sejak meninggalkan Barcelona, meski staff-nya kini masih terus aktif bekerja di Celta Vigo.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diincar Chelsea, Enrique Mungkin Pilih Arsenal
Liga Inggris 12 Februari 2018, 22:39
-
Milan Sekarang Tak Lagi Tertarik Pada Conte
Liga Italia 12 Februari 2018, 21:15
-
Conte Disarankan Berhenti Ucapkan Komentar Yang Tak Perlu
Liga Inggris 12 Februari 2018, 20:17
-
Chelsea Tampil Buruk, Conte Tak Mau Disalahkan Sendiri
Liga Inggris 12 Februari 2018, 15:41
-
Conte Sebut Manchester City Fantastis
Liga Inggris 12 Februari 2018, 15:13
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR