Bola.net - - dikabarkan menolak kesempatan untuk merekrut striker AS Monaco, Kylian Mbappe, empat tahun silam.
Mbappe menunjukkan penampilan apik musim ini di Monaco, dengan mencetak 24 gol dalam 38 penampilan.
Ia kemudian memancing ketertarikan dari tim seperti Manchester United, Arsenal, dan Real Madrid, di mana Monaco konon menghargainya dengan bandrol 100 juta poundsterling.
Kylian Mbappe
Menurut laporan yang diturunkan The Mirror, sang pemimpin klasemen Premier League, Chelsea, sudah pernah menolak kans merekrut Mbappe dengan nilai 17.000 pounds di 2013.
Mbappe, yang kala itu membela Bondy, disebut sudah sempat mengunjungi Stamford Bridge ketika masih berusia 14 tahun.
Disebutkan bahwa Chelsea ingin fokus untuk mengembangkan dua talenta mereka dari akademi, Dominic Solanke dan Tammy Abraham.
Solanke hanya sekali tampil di tim inti Chelsea dan sejauh ini lebih sering bermain di tim U-23.
Sementara Abraham dipinjamkan ke Bristol City musim ini dan mencetak 26 gol dalam 47 penampilan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Inginkan Reuni Bersama Fabregas
Liga Inggris 3 Mei 2017, 19:23
-
Liverpool Juga Ikut Minati Fabregas
Liga Inggris 3 Mei 2017, 18:26
-
MU Mulai Rayu Roma Demi Nainggolan
Liga Inggris 3 Mei 2017, 17:30
-
'Beda Chelsea dan Liverpool? Lihat Bangku Cadangan Mereka'
Liga Inggris 3 Mei 2017, 15:45
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR