Bola.net - - Leonardo Bonucci adalah sosok yang kabarnya masuk radar transfer Chelsea dan Manchester City, namun agennya mengatakan bek AC Milan itu takkan pergi ke manapun.
Laporan yang belum lama ini beredar mengungkap bahwa bek Italia sudah mempertimbangkan hengkang dari San Siro usai mencatat start buruk bersama Rossoneri.
Pemain 30 tahun dibeli Milan dari Juventus dengan harga 40 juta euro, sebagai bagian dari proyek revolusi klub di musim panas. Namun ambisi besar Rossoneri gagal total usai banyak pemain anyar mereka tak tampil menawan.
Hal tersebut memancing munculnya spekulasi transfer, di mana Chelsea konon siap untuk menawar Bonucci di Januari.
AC Milan.
Namun agennya, Alessandro Lucci, mengatakan di Sky Italia: "Leonardo adalah pemain Milan, dan dia memilih bermain untuk Milan dan bakal terus mencoba mengejar targetnya di sini."
"Dia seorang profesional, seorang pemimpin, dan dia ingin keluar dari situasi ini dan membantu klub meraih target yang pantas mereka dapatkan."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Chelsea vs Stoke City: Skor 5-0
Liga Inggris 30 Desember 2017, 23:51
-
Bukan Chelsea, Ini Klub Destinasi Butland Berikutnya
Liga Inggris 30 Desember 2017, 22:30
-
Capai 100 Penampilan di Chelsea, Bahagianya Moses
Liga Inggris 30 Desember 2017, 22:20
-
Disebut Takut Harry Kane, Morata Meradang
Liga Inggris 30 Desember 2017, 21:30
-
Moses 'Panas' Lihat Torehan Gol Alonso
Liga Inggris 30 Desember 2017, 21:20
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR