Pemain berusia 33 tahun tersebut kontraknya akan habis di Stamford Bridge pada akhir Juni. Sementara itu, yang bersangkutan juga sudah menyatakan pensiun dari dunia sepakbola Internasional usai namanya tak masuk dalam skuat Piala Dunia 2014 Inggris.
"Saya mulai menimbang beberapa opsi untuk bermain musim depan bersama agen saya dan sayangnya, sepertinya Chelsea tidak akan masuk dalam salah satu pilihan tersebut," tutur Cole melalui akun Twitter miliknya.
Cole bergabung dengan Chelsea dari Arsenal pada tahun 2006 dan ia sempat memenangkan gelar juara Premier League di tahun 2010, Liga Champions di tahun 2012, dan empat kali trofi Piala FA. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Simeone Berharap Tiago Teken Kontrak Baru
Liga Spanyol 20 Mei 2014, 21:12
-
Redknapp Ingin Liverpool Tampung Cole
Liga Inggris 20 Mei 2014, 20:22
-
Eks United Desak Klub Datangkan Ashley Cole
Liga Inggris 20 Mei 2014, 19:17
-
Cole Berharap Sukses Pasca Chelsea
Liga Inggris 20 Mei 2014, 15:51
-
Mourinho Tak Buru-buru Gaet Pemain Anyar
Liga Inggris 20 Mei 2014, 15:11
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR