Bola.net - - Gelandang Manchester United, Michael Carrick angkat suara mengenai kondisi fisiknya baru-baru ini. Carrick menyebut bahwa kondisi fisiknya sudah semakin membaik, namun belum fit 100% untuk bertanding.
Pada awal musim lalu Manchester United mendapat kejutan yang kurang menyenangkan. Pasalnya kapten mereka, Carrick divonis mengalami gangguan pada Jantungnya sehingga ia hanya tampil satu kali di awal musim kemarin.
Carrick sendiri secara mengejutkan tampil sebagai starter pada pertandingan melawan Yeovil Cup dini hari tadi. Gelandang 36 tahun itu bermain penuh selama 90 menit saat Setan Merah memetik kemenangan 4-0 di Huish Park tadi.
Michael Carrick
Ketika ditanya mengenai kondisi Jantungnya, Carrick menyebut bahwa tidak ada masalah yang berarti. "Kondisi saya sudah membaik saat ini," buka Carrick kepada MUTV.
"Saya sudah berlatih selama beberapa minggu terakhir, namun saya masih belum cukup fit untuk bermain. Mungkin butuh waktu lebih lama untuk kembali fit karena faktor usia saya."
"Namun saya bisa katakan bahwa saya merasa baik-baik saja. Saya merasa sehat dan saya merasa sangat baik jadi tidak ada masalah sama sekali saat ini." tandas kapten Manchester United tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Herrera: MU Takkan Lepas Kompetisi Apapun
Liga Inggris 27 Januari 2018, 22:20
-
Herrera Kagumi Etos Kerja Alexis Sanchez
Liga Spanyol 27 Januari 2018, 22:00
-
Bursa Transfer Segera Ditutup, MU Belanja Besar Sekali Lagi?
Liga Inggris 27 Januari 2018, 21:30
-
Duo Manchester Saling Sikut Untuk Angkut Gelandang Madrid Ini
Liga Inggris 27 Januari 2018, 19:50
-
Mainkan Alexis Kontra Tim Semenjana, Begini Penjelasan Mourinho
Liga Inggris 27 Januari 2018, 18:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR