Bola.net - - Pelatih Chelsea, Antonio Conte mengatakan bahwa menentukan waktu yang tepat bagi seorang pemain bermain usai pulih dari cedera akan sangat penting. Karena itu dia menegaskan tak akan terburu-buru dalam memainkan Eden Hazard.
Eden Hazard sendiri telah absen selama pramusim klub dan juga absen di dua pertandingan awal Premier League karena cedera. Namun kabar gembira datang jelang pertandingan melawan Everton akhir pekan ini.
Winger asal Belgia tersebut sejatinya telah kembali berlatih sejak pekan lalu, namun dirinya belum masuk dalam tim. Nah, pada hari Jumat (25/8) kemarin, Hazard tampil untuk tim cadangan saat melawan Everton U-23.
"Kondisi Hazard membaik dan dia bermain untuk tim U-23 melawan Everton U-23. Tapi dia belum fit sepenuhnya," ujarnya.
"Saya memantaunya setiap hari dan saya ulangi dalam situasi ini, sangat penting untuk memberi waktu yang tepat bagi pemain untuk pulih dengan baik, juga karena Hazard adalah penting bagi kami," tambahnya.
"Jika seseorang berpikir untuk mempercepat prosesnya, itu bukan cara yang benar. Ini adalah kesalahan besar. Kami harus menaruh perhatian besar untuk tidak membuat kesalahan pada saat ini," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alderweired Frustrasi, Chelsea Terus Mengamati
Liga Inggris 26 Agustus 2017, 23:40
-
Tinggalkan Chelsea, Nathan Ake Temukan 'Rumahnya'
Liga Inggris 26 Agustus 2017, 23:20
-
Pindah ke Chelsea Bukan Solusi, Chamberlain!
Liga Inggris 26 Agustus 2017, 19:30
-
Smith: Arsenal Harus Pertahankan Chamberlain
Liga Inggris 26 Agustus 2017, 19:10
-
Deadline Mepet, Chelsea Kebut Transfer Barkley
Liga Inggris 26 Agustus 2017, 14:45
LATEST UPDATE
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR