Pada laga tersebut, Chelsea sukses meraih kemenangan dengan skor 3-1. Oscar menjadi bintang berkat dua gol yang dia cetak, sementara satu gol lain dicetak oleh Bertrand Traore.
Sedangkan satu gol balasan dari AC Milan dicetak oleh Giacomo Bonaventura lewat tendangan bebas.
"10 hari ini penting bagi saya. Saya menilai para pemain, jadi saya menemukan solusi tepat," ujar Conte usai pertandingan.
"Pertandingan ini mengatakan banyak hal kepada saya tentang para pemain yang akan kami pertahankan dan para pemain yang akan kami pinjamkan atau jual. Ide saya lebih jelas dari sebelumnya," sambungnya.
"Sekarang kami kembali ke London dan ini penting bagi saya untuk mengambil keputusan tentang para pemain. Ide saya sangat jelas sekarang, tapi pertama saya harus berbicara dengan klub," imbuhnya.
"Saya juga harus berbicara dengan semua pemain. Kami harus mendapatkan skuat yang tepat dan jumlah yang tepat," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Atletico: Tak Ada Lagi Sinetron Diego Costa
Liga Spanyol 4 Agustus 2016, 19:46
-
Milan Masih Bisa Tampil Lebih Baik Lagi
Liga Champions 4 Agustus 2016, 17:39
-
Dibekuk Chelsea, Montella Puji Performa Milan
Liga Champions 4 Agustus 2016, 17:01
-
Tak Seperti Musim Lalu, Terry Nilai Persiapan Chelsea Matang
Liga Inggris 4 Agustus 2016, 15:57
-
Terry: Conte Bakal Puas dengan Chelsea
Liga Inggris 4 Agustus 2016, 15:56
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR