Bola.net - - Manajer , Antonio Conte, mengatakan ia menargetkan delapan kemenangan dari 11 laga tersisa klub untuk mengamankan trofi juara Premier League.
The Blues kini tengah unggul 10 angka di puncak klasemen dan amat difavoritkan untuk menjadi juara di Mei nanti.
Usai melakoni pertandingan tandang ke Stoke City, tim asuhan Conte akan mendapat jadwal berat dengan menghadapi Manchester City, Manchester United, dan Everton. Manajer Italia berpikir bahwa timnya hanya boleh terpeleset tiga kali jika mereka ingin menjadi juara.
Selebrasi pemain Chelsea.
"Amat penting untuk terlebih dahulu menang atas Stoke dan ini tidak akan mudah karena mereka benar-benar tim yang kuat, tim yang mengandalkan fisaik dengan pemain hebat dan teknik yang hebat," tutur Conte di Sportsmole. "Stoke City adalah tim yang bagus dan untuk alasan ini kami harus fokus besok, laga nanti tidak akan mudah."
"Sekarang saya berpikir bahwa kami membutuhkan 24 poin untuk memenangkan liga dan amat penting bagi kami untuk memikirkan laga demi laga."
"Jika kami hanya kalah tiga laga, itu bagus karena jangan lupa liga ini amat sulit dan anda tidak boleh kalah di tiap laga. Liga ini harus berakhir dan ada 11 laga tersisa dan besok kami akan menghadapi ujian, yang amat penting dan sulit, dan kami harus fokus."
Chelsea akan unggul 13 angka jika mereka mampu menang, mengingat Tottenham, Manchester City, dan Liverpool baru akan bermain di hari Minggu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Verratti Gagal, Barcelona Incar Gelandang Chelsea Ini?
Liga Spanyol 18 Maret 2017, 23:50
-
Ke Inter, Conte Diguyur Gaji Fantastis
Liga Inggris 18 Maret 2017, 22:30
-
Koeman: Lukaku Butuh Dukungan Fans
Liga Inggris 18 Maret 2017, 22:10
-
Pedro Ingin Juara Premier League Bersama Chelsea
Liga Inggris 18 Maret 2017, 21:40
-
Pedro Sebut Hazard Pemain Terbaik Chelsea Musim Ini
Liga Inggris 18 Maret 2017, 21:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR