Bola.net - - Antonio Conte merasa sangat puas dengan kinerja Diego Costa sepanjang musim ini. Conte merasa Costa sudah menjalani perubahan positif dan itu terlihat dalam kinerjanya di atas lapangan.
Sebelumnya Costa dikenal sebagai pemain bengal yang kerap berbuat onar dalam pertandingan. Costa terlibat perseteruan dengan pemain lawan nyaris dalam setiap pertandingan.
Namun di bawah tangan dingin Antonio Conte, sikap Costa membalik. Ia menjadi lebih tenang, jarang berbuat onar dan kinerjanya juga sangat baik. Costa bahkan saat ini masih menjadi top skorer sementara Premier League.
"Diego menjalani musim ini dengan fantastis. Saya ikut bahagia untuknya dan fans. Dia menunjukkan kesabaran dengan cara yang benar. Dia hanya fokus pada sepakbola, melakukan pergerakan yang benar dan mencari ruang. Tapi tentu dia masih bisa berkembang lebih baik lagi," terang Conte seperti dilansir FourFourTwo.
Chelsea sendiri saat ini masih memuncaki klasemen sementara Premier League dengan koleksi 37 poin dari 115 laga. Pada laga tengah pekan ini, Chelsea akan bertandang ke Stadium of Light untuk menghadapi Sunderland.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bir dan Coca-Cola Jadi Minuman Wajib Diego Costa
Liga Inggris 14 Desember 2016, 17:56
-
Kasus Mata Jadi Bukti Mourinho Tak Keberatan Lepas Depay dan Schneiderlin
Liga Inggris 14 Desember 2016, 17:44
-
Proses Transfer Oscar ke Tiongkok Berjalan 90 Persen
Liga Inggris 14 Desember 2016, 17:15
-
Evolusi Logo Klub-klub Elit Eropa
Open Play 14 Desember 2016, 16:25
-
Willian Beber Bagaimana Conte Jaga Kepercayaan Dirinya
Liga Inggris 14 Desember 2016, 16:15
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR