Bola.net - - Pelatih Chelsea, Antonio Conte mengatakan meskipun sudah bermain sejak menit awal, namun Danny Drinkwater masih belum di kondisi terbaiknya.
Sebagaimana diketahui, Drinkwater akhirnya melakoni debut untuk Chelsea sejak dia bergabung dari Leicester City pada musim panas ini. Melawan Everton di Carabao Cup, gelandang Inggris tersebut tampil sebagai starter bersama Ethan Ampadu di lini tengah.
Bermain selama 62 menit sebelum digantikan Cesc Fabregas, Drinkwater tampil solid di lini tengah. Dan Conte mengatakan bahwa masih butuh waktu baginya untuk mencapai kebugaran 100 persen.
"Kami akan memiliki tiga pertandingan sebelum jeda internasional dan untuk melihat dia fit 100 persen, mungkin setelah jeda internasional," ujarnya.
"Saya bisa mempertimbangkannya bermain mulai sekarang. Bila saya memutuskan untuk bermain dengan tiga gelandang, ini sangat penting," sambungnya.
Chelsea sendiri akhir pekan ini akan bertemu Bournemouth di lanjutan Premier League.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rudiger Tekankan Pentingnya Carabao Cup Bagi Chelsea
Liga Inggris 26 Oktober 2017, 21:05
-
Pemain Ini Sebut Tak Ada yang Salah dari Pembinaan Chelsea
Liga Inggris 26 Oktober 2017, 15:35
-
Rudiger Akui Chelsea Kesulitan Hadapi Everton
Liga Inggris 26 Oktober 2017, 15:30
-
Rudiger Akui Golnya Berbau Hoki
Liga Inggris 26 Oktober 2017, 15:10
-
Pogba Siap Comeback Lawan Chelsea
Liga Inggris 26 Oktober 2017, 15:10
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR