Bola.net - - Manajer Chelsea Antonio Conte mengaku bahwa dirinya sama sekali tak menyimpan dendam terhadap bomber Manchester City Sergio Aguero.
Bomber asal Argentina itu melakukan pelanggaran berat di laga terakhirnya lawan City pada Desember 2016 lalu. Saat itu ia melakukan tekel brutal pada David Luiz.
Aksi itu kemudian memancing keributan antar pemain di kedua klub. Wasit bahkan akhirnya memberikan kartu merah pada mantan pemain Atletico Madrid tersebut.
Sementara itu, Luiz baru-baru ini mengaku bahwa lututnya masih merasakan sakit akibat tekel Aguero tersebut. Hal tersebut jelas cukup berpengaruh pada performanya di atas lapangan.
City dan Chelsea akan bertemu lagi pada tengah pekan ini, di Stamford Bridge. Jelang laga tersebut, Conte ditanya soal aksi brutal Aguero dahulu.
Manajer asal Italia itu mengatakan bahwa dirinya tak ada masalah dengan Aguero. Ia mengaku tak mau memperpanjang masalah tersebut.
[Preview] https://t.co/T225Kp0A8i - Chelsea vs Manchester City, Battle Of The Blues | Kamis (6/4, 02.00 WIB) RCTI pic.twitter.com/PBDbwiYsGZ
— Bola (@Bolanet) April 4, 2017
"saya sangat respek pada Aguero. Apa yang telah terjadi di masa lalu tidak penting," tegasnya seperti dilansir Soccerway.
Chelsea sendiri saat itu bisa pulang dengan meraup tiga poin dengan kemenangan 1-3.
Baca Juga:
- Conte Waspadai Serangan Balik City
- Conte Minta Skuat Chelsea Jaga Fokus
- Kante Disanjung Sebagai Pemain Terbaik Dunia Saat Ini
- Ibrahimovic Menyerah Kejar Chelsea
- Conte: Dikalahkan Palace Beda Dengan Arsenal atau Liverpool
- Tottenham Berdoa Bisa Balas Dendam ke Chelsea Lewat Man City
- Wright: Palace Buktikan Chelsea Bisa Kalah di Kandang
- Head-to-head: Chelsea vs Manchester City
- Data dan Fakta Premier League: Chelsea vs Manchester City
- Prediksi Chelsea vs Manchester City 6 April 2017
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sanchez Akan Paksakan Transfernya ke Chelsea
Liga Inggris 5 April 2017, 23:45
-
Pirlo Akan Gabung Chelsea Musim Depan
Liga Inggris 5 April 2017, 23:09
-
Tottenham Terus Terbar Ancaman Pada Chelsea
Liga Inggris 5 April 2017, 19:04
-
Courtois: Chelsea Akan Bekerja Keras Untuk Kandaskan Harapan Spurs
Liga Inggris 5 April 2017, 17:51
-
Conte: Kekalahan Dari Palace Tak Akan Ubah Filosofi Chelsea
Liga Inggris 5 April 2017, 15:23
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR