Bola.net - - Gelandang , Francis Coquelin, mengatakan bahwa pertandingan di Emirates Cup akan amat penting dalam mempersiapkan fisik dan mental klub menjelang dimulainya musim kompetisi anyar di Premier League.
Arsenal hanya mampu finish di posisi lima klasemen akhir liga musim lalu. Dan untuk pertama kalinya dalam 21 tahun era Arsene Wenger, klub akan absen di Liga Champions.
Gunners pun coba mempersiapkan diri dengan menjajal kekuatan tim-tim besar selama pra-musim. Akhir pekan ini, mereka akan melakoni turnamen Emirates Cup, yang akan mempertemukan klub dengan Sevilla, RB Leipzig, dan Benfica.
Francis Coquelin
Coquelin kemudian mengatakan di laman resmi Arsenal: "Ini akan bagus karena setiap kali mereka mengadakan Emirates Cup, mereka selalu mendapatkan peserta terbaik."
"Tahun ini mereka mendapatkan tim kuat seperti Sevilla, Benfica, dan Leipzig."
"Ini adalah sepakbola yang berbeda, karena ini bukan Premier League, lebih teknis. Jadi ini akan menarik dan akan jadi persiapan yang bagus menjelang musim anyar."
Arsenal baru menyambut dua pemain mereka yang kembali dari liburan, Shkodran Mustafi dan Alexis Sanchez. Namun keduanya diragukan bakal turun akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nomor Diambil Lacazette, Lucas Perez Marah, Sedih dan Kesal
Liga Inggris 28 Juli 2017, 23:41
-
Smith Minta Arsenal Relakan Sanchez
Liga Inggris 28 Juli 2017, 22:10
-
Arsenal Diminta Siapkan 26 Juta Pounds Jika Mau Cuadrado
Liga Inggris 28 Juli 2017, 21:06
-
Arsenal Masih Berpeluang Dapatkan Lemar dari AS Monaco
Liga Inggris 28 Juli 2017, 16:45
-
Bravo: Kami Akan Sambut Sanchez di City
Liga Inggris 28 Juli 2017, 16:12
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR