Bola.net - - Las Palmas menjadi salah satu opsi yang muncul untuk striker , Diego Costa.
The Mirror mengatakan bahwa Las Palmas bisa merekrut pemain yang terbuang di Stamford Bridge, Costa, sebagai pemain pinjaman, sembari ia menanti hukuman embargo transfer FIFA yang menimpa Atletico Madrid berakhir di bulan Januari mendatang.
Chelsea amat ingin melepas striker Spanyol yang perilakunya kurang disukai tersebut dan ingin menemukan solusi sehingga mereka bisa mendapatkan lagi sebagian besar dana 30 juta pounds yang mereka bayarkan untuk sang pemain ketika merekrutnya dari Calderon.
Diego Costa
Sebelumnya, Atletico juga sudah merekrut Vitolo dengan cara yang sama. Pemain yang bersangkutan resmi dibeli dari Sevilla, namun ia akan membela tim yang berpusat di Gran Canaria di enam bulan pertama musim 17/18.
Hingga kini Costa masih terus bertahan di Lagarto, kampung halamannya di Brasil. Ia menolak kembali ke Chelsea dan memenuhi permintaan klub untuk berlatih bersama tim U-23.
Sikap Costa tersebut terjadi usai manajer Antonio Conte mengatakan padanya untuk tidak usah kembali lagi ke Chelsea, pasca tim juara Premier League musim lalu. Sang striker marah dan bahkan tak peduli meski klub mengancam akan memberinya hukuman denda.
The Blues bahkan sudah benar-benar siap move on dari Costa. Mereka sudah merekrut Alvaro Morata dari Real Madrid di musim panas ini.
Baca Juga:
- Bukan ke Liverpool, Renato Sanches Malah Merapat ke Swansea
- Liverpool Raih Kesepakatan Dengan Arsenal Untuk Boyong Chamberlain
- Kiper Man City Bantah Sanchez Frustasi di Arsenal
- Arsenal Dihajar Liverpool, Giroud Mengaku Malu Luar Biasa
- Everton Siap Lepas Barkley ke Chelsea
- Lindelof Berharap Dimainkan Lagi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Lakukan Percobaan Final Untuk Boyong Willian
Liga Inggris 31 Agustus 2017, 21:46
-
Hazard Mengharap Tawaran dari Barca setelah Neymar Pergi
Liga Inggris 31 Agustus 2017, 18:00
-
Chamberlain Lepas, Chelsea Akan Pertahankan Kenedy
Liga Inggris 31 Agustus 2017, 15:40
-
Hazard Akui Bantu 'Masukkan' Adiknya ke Chelsea
Liga Inggris 31 Agustus 2017, 14:30
-
Chiellini: Dilatih Conte, Morata Akan Semakin Luar Biasa
Liga Inggris 31 Agustus 2017, 14:26
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR