Menurut laporan yang diturunkan oleh The Mirror, pemain Kolombia itu bakal resmi jadi pemain Chelsea pekan ini dengan nilai transfer 26,8 juta poundsterling dan ia bisa langsung melakukan debutnya di laga melawan Manchester City di akhir pekan.
Kesepakatan itu juga disebut bakal mendekatkan Andre Schurrle ke pintu keluar Stamford Bridge, usai Mourinho disebut tidak ingin memiliki skuat yang disesaki terlalu banyak pemain.
Schurrle kabarnya bakal segera pindah ke Bundesliga dan bermain bagi Wolfsburg. Sementara itu, Mohamed Salah bakal datang ke Fiorentina, sebagai bagian dari penawaran The Blues untuk memuluskan transfer Cuadrado. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Montella Konfirmasi Cuadrado Hengkang ke Chelsea
Liga Italia 30 Januari 2015, 23:42
-
Matic: Laga Lawan Man City Bukan Laga Penentuan Gelar
Liga Inggris 30 Januari 2015, 22:38
-
Pellegrini Sebut Samir Nasri Bisa Tampil Lawan Chelsea
Liga Inggris 30 Januari 2015, 22:15
-
Komentari Sanksi Costa, Pellegrini Bantah Perkeruh Suasana
Liga Inggris 30 Januari 2015, 21:47
-
Pellegrini: Semoga Hukuman Bisa Ubah Diego Costa
Liga Inggris 30 Januari 2015, 21:39
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR