
GM Leverkusen, Wolfgang Holzhauser sebelumnya telah mengumumkan kepada media bahwa deal telah dicapai dengan Chelsea. Salah satu poinnya adalah kesediaan untuk meminjamkan de Bruyne selama satu tahun ke BayArena.
Namun jalannya negosiasi terancam berhenti karena pemain yang ingin disertakan Chelsea dalam paket transfer, Kevin De Bruyne berubah pikiran dan menolak pindah ke Leverkusen. Hal ini disinyalir karena munculnya minat serius dari Borussia Dortmund untuk mendatangkan pemain berusia 21 tahun tersebut.
"De Bruyne mengatakan bahwa dia hanya ingin bergabung bersama kami," ungkap Direktur Olahraga Dortmund, Michael Zorc kepada majalah Kicker.
Hal ini menimbulkan masalah pelik karena Chelsea menolak untuk melepas De Bruyne secara permanen, seperti yang diinginkan Dortmund. Di sisi lain, keengganan De Bruyne untuk bergabung dengan Leverkusen berpotensi membuat negosiasi transfer Schurrle harus dimulai dari awal lagi. (fox/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cruyff Sebut Tiga Alasan Mourinho Akan Gagal di Chelsea
Liga Champions 4 Juni 2013, 21:59
-
11 Duel Panas EPL Yang Patut Dinanti Musim Depan
Editorial 4 Juni 2013, 20:43
-
Strategi Mourinho Untuk Gaet Schurrle
Liga Inggris 4 Juni 2013, 20:31
-
Mourinho: Piala Super Eropa Bukan Mou vs Pep
Liga Champions 4 Juni 2013, 18:50
-
Casillas Doakan Yang Terbaik Untuk Mou di Chelsea
Liga Spanyol 4 Juni 2013, 18:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi PSG vs Paris FC 13 Januari 2026
Liga Eropa Lain 12 Januari 2026, 03:10
-
Skor Barcelona vs Real Madrid: Serunya El Clasico, Babak Pertama Berakhir 2-2
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 03:00
-
Hasil Thailand U-23 vs Irak U-23: Skor 1-1, Gol Menit 85 Selamatkan Gajah Perang!
Asia 12 Januari 2026, 02:51
-
Prediksi Juventus vs Cremonese 13 Januari 2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Liverpool vs Barnsley 13 Januari 2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 02:45
-
Hasil Bayern vs Wolfsburg: Luis Diaz dan Olise Bersinar, Die Roten Pesta 8 Gol!
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:29
-
Hasil Monchengladbach vs Augsburg: Kevin Diks Cetak Gol, Tuan Rumah Pesta 4-0
Bundesliga 12 Januari 2026, 02:08
-
Hasil Man Utd vs Brighton: Welbeck Cetak Gol Lagi, MU Tersingkir dari Piala FA
Liga Inggris 12 Januari 2026, 01:56
-
Tempat Menonton Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:46
-
Nonton Live Streaming Barcelona vs Real Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:36
-
Jadwal Siaran Langsung Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 01:31
-
Man of the Match Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli
Liga Inggris 11 Januari 2026, 23:35
-
Man of the Match Fiorentina vs Milan: Dodo
Liga Italia 11 Januari 2026, 23:24
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR