Namun entah karena lupa atau tak serius menganggap Liverpool sebagai ancaman, kiper utama Manchester United itu tidak menyebut The Reds ketika ditanya soal siapa yang bakal jadi pesaing terberat di EPL musim ini.
"Itu adalah pertanyaan yang sulit. Musim ini ada banyak tim yang bermain dengan baik dan saya pikir ada beberapa klub yang bisa jadi penantang," jelas De Gea pada situs resmi United.
"Kami tentu berharap ingin berada di puncak namun anda harus melihat tim lain seperti Arsenal, Tottenham, Chelsea, Manchester City, dan tim lain yang biasa diperhitungkan," tutupnya.
De Gea sendiri akhir pekan ini akan mengawal gawang MU untuk menghadapi serbuan para pemain Cardiff City, setelah di pekan EPL sebelumnya mampu mengalahkan Arsenal 1-0. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carrick Bahagia Kontraknya Diperpanjang United
Liga Inggris 22 November 2013, 19:35
-
Ronaldo: Saya Ingin Akhiri Karir di Real Madrid
Liga Spanyol 22 November 2013, 17:30
-
Parade WAGs Penggawa Man United di Acara UNICEF
Bolatainment 22 November 2013, 15:51
-
Video: Aksi Beatbox Chicharito dan Lindegaard di Dalam Mobil
Open Play 22 November 2013, 15:17
-
Preview: Cardiff vs Man Utd, Ingat Nasib Tetangga
Liga Inggris 22 November 2013, 14:00
LATEST UPDATE
-
PSM Makassar vs Bali United: Adu Taktik Tomas Trucha Lawan Strategi Anti-Fisik
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 16:03
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR