Striker timnas Inggris itu dipastikan absen sepanjang Oktober mendatang akibat sanksi dari kartu merah yang diterimanya dalam laga kontra West Ham akhir pekan kemarin. Namun De Gea yakin Setan Merah punya banyak pemain yang bisa menggantikan peran Rooney.
"Wayne pemain yang sungguh penting untuk kami, dan ia juga kapten tim, namun kami punya pemain lain yang siap untuk tampil di laga-laga berat nantinya. Tentu saja itu (pantas untuk) kartu merah, tapi Wayne adalah pemain top dan saya rasa ia harus melupakannya," tegas kiper Spanyol itu.
Soal pemimpin tim, De Gea tak cemas bakal adanya kekosongan kala menambahkan, "Fletch (Darren Fletcher) adalah kapten berikutnya, dan ia bakal jadi kapten yang hebat." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Saingi MU, Bayern Incar Rodriguez
Liga Eropa Lain 30 September 2014, 22:02
-
Ander Herrera Alami Patah Tulang Rusuk
Liga Inggris 30 September 2014, 21:42
-
Kejar Coleman, United Umpankan Fellaini
Liga Inggris 30 September 2014, 20:12
-
Carragher: Man United Akan Finish di Atas Liverpool
Liga Inggris 30 September 2014, 17:10
-
Van Gaal Akui United Tak Bisa Serap Filosofinya
Liga Inggris 30 September 2014, 16:16
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR