
Bola.net - Manchester United kembali memiliki pemain abru dalam daftar belanja mereka. Setan Merah dilaporkan akan menjajal mendatangkan Wilfred Ndidi dari Leicester City.
Sejak musim panas kemarin Manchester United diketahui berburu gelandang bertahan baru. Sang manajer, Ole Gunnar Solskjaer membutuhkan gelandang bertahan baru untuk menyempurnakan taktiknya.
Ada satu nama yang dirumorkan jadi incaran utama Solskjaer. Pemain itu adalah Declan Rice yang saat ini memperkuat West Ham.
Dilansir Fichajes, MU kini punya target transfer baru. Mereka lebih tertarik untuk mengamankan Wilfred Ndidi dari Leicester City.
Simak situasi transfer Ndidi selengkapnya di bawah ini.
Kualitas Oke
Menurut laporan tersebut, Manchester United sebenarnya sudah lama mengamati aksi Ndidi di Leicester City.
Sang gelandang didatangkan untuk menggantikan peran N'Golo Kante. Sejauh ini ia selalu jadi pemain yang bisa diandalkan di lini tengah The Foxes.
Melihat performa apik gelandang 24 tahun itu membuat MU jadi tertarik untuk mengamankan jasanya.
Coba Dekati
Laporan itu mengklaim bahwa MU saat ini mulai menyusun rencana untuk merekrut Ndidi.
Mereka kabarnya akan mencoba mendatangkan Ndidi di awal tahun 2022. Mereka dikabarkan sudah mulai menyusun rencana untuk mendatangkan sang gelandang.
Mereka juga diyakini mulai mendekati agen Ndidi untuk menawarkannya kesempatan untuk pindah ke Old Trafford.
Harga Terjangkau
Kontrak Ndidi di Leicester City masih bertahan hingga tahun 2024.
Ia dilaporkan bisa diangkut di kisaran angka 60 juta pounds.
Klasemen Premier League
(Fichajes)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rapor Pemain Depan Manchester United Musim 2021-22: Ronaldo Jelas The Best!
Liga Inggris 12 Oktober 2021, 23:44
-
Didesak Mundur, Solskjaer Masih Didukung Pemain Manchester United
Liga Inggris 12 Oktober 2021, 20:53
-
Jadi Rekan Setim Cristiano Ronaldo, Diogo Dalot: Sukar Dipercaya!
Liga Inggris 12 Oktober 2021, 20:33
-
Didier Deschamps: Pogba yang Dulu Bukan Pogba yang Sekarang!
Liga Inggris 12 Oktober 2021, 20:19
-
Lorenzo Insigne Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 12 Oktober 2021, 20:02
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR