Bola.net - - Sebuah fakta mengejutkan diungkapkan Sol Campbell. Bek legendaris Arsenal itu mengakui bahwa ia menolak tawaran Barcelona untuk bergabung dengan The Gunners.
Di era tahun 2000an, nama Campbell dikenal sebagai salah satu bek tangguh di Inggris. Pada saat itu ia mengawal pertahanan tim asal London Utara, Tottenham Hotspur.
Pada tahun 2001 silam, Campbell membuat sebuah keputusan kontroversional. Ia tidak memperpanjang kontraknya dan bergabung dengan rival abadi Tottenham, Arsenal.
Campbell sendiri diyakini bahwa ia bisa saja tidak pindah ke Highburry pada tahun 2001 silam. "Dia [Campbell] menerima tawaran yang sangat menggiurkan dari Barcelona," ujar Sky Andrew kepada Talk Sports.
"Tawaran itu benar-benar tawaran yang fantastis. Bahkan nilai itu masih fantastis untuk ukuran bursa transfer era modern ini."
"Namun ia memutuskan untuk menolak tawaran itu karena ia mementingkan hal yang terbaik untuk karir sepakbolanya. Setelah melalui banyak pertimbangan ia merasa bahwa Arsenal adalah tempat terbaik baginya untuk bermain." tandas mantan agen Campbell tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca vs Roma, Materazzi: Barca Dalam Tekanan
Liga Champions 29 Maret 2018, 20:01
-
Messi dan Ter Stegen Kembali Berlatih di Barca
Liga Spanyol 29 Maret 2018, 19:04
-
Bagi Rush, Salah Sudah Setara Messi dan Ronaldo
Liga Inggris 29 Maret 2018, 17:55
-
Ditanya Soal MU, Umtiti Beri Respon Tak Terduga
Liga Spanyol 29 Maret 2018, 15:56
-
Mau Juara, Aubameyang Sarankan Arsenal Rekrut Pemain Ini
Liga Inggris 29 Maret 2018, 15:25
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR