
Bola.net - - Liverpool tak akan memenangkan Premier League sampai mereka mendatangkan kiper baru yang memberikan jaminan keamanan. Itulah pandangan pakar Olahraga Sky Sports dan mantan bek Inggris, Stuart Pearce.
Pertahanan Liverpool, terutama bek tengah Dejan Lovren telah mendapatkan banyak kritik besar akhir-akhir ini. Lovren bisa dibilang salah karena dua gol pertama Tottenham saat The Reds kalah 1-4 akhir pekan lalu di Wembley.
Tapi Pearce mengatakan bahwa kiper adalah area yang menjadi kelemahan besar Liverpool, suatu masalah yang tak dimiliki tim papan atas lainnya.
Menurutnya, Simon Mignolet dan Loris Karius tak cukup baik untuk membawa Liverpool juara liga.
"Jurgen Klopp tampaknya terlihat bahagia bahwa satu atau dua kipernya akan menunjukkan performa yang cukup untuk membuat Liverpool masuk ke Liga Champions. Tapi bila anda akan memenangkan liga, anda butuh kiper papan atas," ujarnya.
"Ketika anda melihat tim lain di area itu, Manchester City membayar mahal untuk mencoba menyelesaikan masalah itu dan sepertinya mereka sudah menyelesaikannya sekarang," sambungnya.
"De Gea di Manchester United dan Lloris di Tottenham, anda melihat tiga besar di liga ini, mereka semua punya kiper luar biasa yang bisa berada dalam tim yang bisa memenangkan liga. Liverpool belum mendapat kiper yang bisa membawa mereka juara Premier League," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lihat Liverpool, Neville Jadi Teringat Arsenal
Liga Inggris 24 Oktober 2017, 22:49
-
Neville Sebut Liverpool Akan Selalu Dikecewakan Lini Belakangnya
Liga Inggris 24 Oktober 2017, 22:26
-
Barca Bersilang Pendapat Soal Coutinho
Liga Spanyol 24 Oktober 2017, 16:05
-
PSG Tahu Coutinho Akan Pilih Barcelona
Liga Inggris 24 Oktober 2017, 15:05
-
Usai Dibantai Spurs, Liverpool Diyakini Akan Incar Van Dijk Lagi
Liga Inggris 24 Oktober 2017, 14:46
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR