Bola.net - - Manchester City meraih kemenangan yang sangat dramatis saat bertandang ke St Mary's Stadium untuk menantang . Setelah bermain tanpa gol sepanjang pertandingan, City berhasil menang lewat gol tunggal Gabriel Jesus pada detik terakhir.
Kemenangan itu memang tidak memengaruhi posisi Manchester City di papan klasemen akhir Premier League. Mereka sudah memastikan diri menjadi juara liga Inggris itu beberapa pekan silam.
Namun kemenangan ini dirayakan dengan gegap gempita oleh para pemain dan staf Man City di pinggir lapangan. Pasalnya, kemenangan itu membawa Man City mencatatkan beberapa rekor besar di Premier League.
berikut adalah rekor-rekor yang berhasil digapai City musim ini:
Poin Tertinggi - 100 poin
Total Kemenangan Terbanyak - 32 Kemenangan
Kemenangan Away Paling Banyak - 16 Kemenangan
Kemenangan Beruntun Terpanjang - 18 Kemenangan
Jumlah Gol Terbanyak - 108 Gol
Selisih Gol Terbanyak - +79 Gol
Selisih Poin Dari Peringkat 2 - 19 Poin
Secara keseluruhan, Manchester City juga menjadi klub pertama yang bisa meraih tiga digit poin dalam satu musim Premier league. Mereka juga menjadi klub pertama yang bisa meraih 32 kemenangan dalam satu musim.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arteta Mendapat Dukungan Untuk Jadi Bos Anyar Arsenal
Liga Inggris 14 Mei 2018, 18:44
-
Arteta Jadi Pilihan Pertama Gazidiz Ganti Wenger
Liga Inggris 14 Mei 2018, 18:18
-
Manchester City Belum Selevel Dengan Manchester United
Liga Inggris 14 Mei 2018, 15:04
-
Guardiola Tak Akan Halangi Arteta Pindah Ke Arsenal
Liga Inggris 14 Mei 2018, 13:32
-
Mourinho Janji Coba Hentikan Dominasi City
Liga Inggris 14 Mei 2018, 11:41
LATEST UPDATE
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
-
Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Incar Kemenangan atas Jakarta Popsivo Polwan
Voli 11 Januari 2026, 06:49
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
-
Charlton vs Chelsea: Rating Pemain The Blues usai Menang Telak di Piala FA
Liga Inggris 11 Januari 2026, 06:36
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR