Hal tersebut terungkap dalam sesi perkenalan sang striker di depan beberapa penggawa Chelsea, yang belum lama ini dijabarkan secara mendetail dalam buku 'Diego Costa - Art of War' karangan Fran Guillen.
Dikisahkan bahwa kala itu Oscar memperkenalkan Costa pada beberapa penggawa utama Chelsea seperti John Terry, Gary Cahill, Branislav Ivanovic, dan Nemanja Matic.
Berikut deskripsi perkenalan tersebut, sebagaimana dituliskan oleh Guillen.
"Oscar memperkenalkan Terry, Cahill, Ivanovic, Matic, pada Diego Costa. Mereka bersalaman dan kemudian Costa menegaskan keinginannya untuk memberikan yang terbaik dengan aksen Inggris yang masih belum sempurna.
"Saya pergi perang. Kalian semua ikut bersama saya."
Pada akhirnya, Diego Costa langsung menjelma sebagai mesin gol Chelsea di musim debutnya dan sukses membawa mereka menjadi juara Premier League. [initial]
(les/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lindas Anjingnya Sendiri, Costa Depresi Berat
Bolatainment 30 Juli 2015, 22:20
-
Shearer: Chelsea Akan Dapat Perlawanan Ketat Untuk Pertahankan Tahta
Liga Inggris 30 Juli 2015, 20:48
-
Kecewa, Candreva Ancam Hengkang Dari Lazio
Liga Italia 30 Juli 2015, 18:40
-
Terry Ingin Pensiun Sebagai Orang yang Dicintai
Liga Inggris 30 Juli 2015, 17:57
-
Ini Kata Terry Jelang Derby London dan Cech Sebagai Lawan
Liga Inggris 30 Juli 2015, 17:39
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR