
Sebagaimana dilaporkan Mundo Deportivo, tampilan mempesona bek kiri asal Brasil itu bersama Los Rojiblancos musim ini sudah menarik minat sejumlah klub besar, termasuk di antaranya Setan Merah dengan manajer David Moyes menggalang revolusi lini belakangnya.
Namun kabarnya minat tersebut bertepuk sebelah tangan dengan harian Catalan itu meyakini Luis lebih mengidamkan hengkang ke Ligue 1. Apalagi bos Monaco, Claudio Ranieri diyakini siap merestui tawaran 22 juta poundsterling untuk eks Deportivo La Coruna itu.
Bek 28 tahun itu juga lebih sreg menyeberang ke Stade Louis II karena ia sudah mempunyai koneksi di Monaco, yakni mantan rekannya di Vicente Calderon, Radamel Falcao yang dicomot raksasa anyar Prancis itu musim pana kemarin.
Menurut Anda, akankah Man United berhasil merayu Filipe Luis berubah pikiran? Apakah ia tepat untuk skuat Moyes? Bubuhkan komentar cerdas dan jangan lupa bagikan berita ini kepada rekan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Plus Minus Kandidat Kapten Baru Manchester United
Editorial 15 Februari 2014, 23:31
-
Madrid Butuh 50 Juta Euro Untuk Boyong Vidal
Liga Spanyol 15 Februari 2014, 20:27
-
Rooney: Demi Champions, United Menyepi ke Dubai
Liga Inggris 15 Februari 2014, 19:28
-
Januzaj Bersiap Bela Tim Nasional Kosovo
Bola Dunia Lainnya 15 Februari 2014, 19:08
-
Lahm: Menuju United Sama Dengan Degradasi, Kroos!
Liga Champions 15 Februari 2014, 16:16
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR