Bola.net - - Josep Guardiola mengatakan ia ingin bertahan di Manchester City selama beberapa tahun mendatang, meski mereka baru saja menelan kekalahan 1-2 dari di Stamford Bridge.
Eden Hazard membuat gol pembuka untuk tuan rumah. Dan meski City mampu membalas lewat Sergio Aguero, Hazard kembali menjebol gawang Willy Caballero untuk memastikan timnya terus kokoh di puncak.
City, meskipun kalah, mampu menunjukkan permainan yang bagus di laga tadi.
Dan Guardiola kemudian memuji para pemainnya dan berkeras ia ingin terus bertahan di Etihad.
Yaya Toure dan pemain City usai lawan Tottenham.
"Kami membuat banyak peluang untuk mencetak gol. Itu masalah kami. Namun para pemain saya bermain dengan cara yang saya inginkan dan itulah mengapa saya ingin berada di sini - membantu Manchester City bermain selama beberapa tahun mendatang," tutur Guardiola di Express.
"Mereka yang menonton kami pasti bangga sebagai fans. Kami sudah melakukan segalanya."
Guardiola juga memuji Vincent Kompany dan Fabian Delph, yang kembali bermain semalam usai sebelumnya absen karena cedera.
"Vincent Kompany amat agresif dan tidak mudah untuk bangkit setelah cedera. Saya bahagia untuknya."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Kecewa Namanya Masuk Kandidat Pelatih Inter
Liga Italia 6 April 2017, 22:09
-
Morata: Conte Tak Punya Nomor Telpon Saya
Liga Spanyol 6 April 2017, 21:37
-
PSG Tancap Gas Dalam Perburuan Sanchez
Liga Inggris 6 April 2017, 21:26
-
Robson Dukung MU Datangkan Sanchez
Liga Inggris 6 April 2017, 20:57
-
Fabregas: Untungnya Kami Menang Lawan Man City
Liga Inggris 6 April 2017, 20:07
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR