
Performa dan kontribusi Coutinho mengundang pujian. Tak mau jemawa, pemain Brasil itu mengarahkan pujian tersebut pada rekan-rekan satu timnya.
"Saya rasa saya sudah bekerja keras, tapi saya memilih untuk berbicara mengenai tim. Tim bermain bagus dan itu yang penting bagi Liverpool.
"Saya bekerja dengan rekan-rekan setim, saya selalu ingin melakukan pekerjaan dengan baik dan meningkatkan diri. Saya senang mendengar pujian itu, tapi saya rasa adalah hal yang baik bagi semuanya ketika tim bermain bagus." terangnya pada situs resmi klub.
Dalam usahanya meningkatkan kemampuan, Coutinho ingin mencetak gol lebih banyak. Dalam pandangannya itu merupakan hal penting bagi pemain yang bermain di posisinya. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
- Giroud: Arsenal Harus Bertahan Seperti Saat Mengalahkan Man City
- Diburu Klub Premier League, Icardi Merasa Tersanjung
- Coutinho Kembali Terpilih Sebagai Pemain Terbaik Liverpool
- Rumah Kemalingan, Rooney Sarankan Di Maria Rekrut Gurkha
- Terlahir Kembali, Giroud Ingin Beri Lebih Banyak Kemenangan Pada Arsenal
- Van Gaal: Membangun Tim Itu Butuh Waktu
- 'Falcao Tak Bahagia di Manchester United'
- Aldridge Puji Konsistensi Mignolet
- Zouma Merasa Belum Pantas Dijuluki 'The Next Desailly'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Henderson Gabung Twitter, Carragher Beri Sambutan Kocak
Open Play 18 Februari 2015, 23:05
-
Rodgers Enggan Remehkan Kekuatan Besiktas
Liga Eropa UEFA 18 Februari 2015, 22:44
-
Rodgers Ingin Menangi Liga Europa
Liga Eropa UEFA 18 Februari 2015, 22:24
-
Pjanic Tolak Tawaran Liverpool?
Liga Inggris 18 Februari 2015, 22:08
-
Lambert: Liverpool Buruk di Liga Champions, Kini Incar Liga Europa
Liga Eropa UEFA 18 Februari 2015, 22:05
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR