Bola.net - - Bek Muda Manchester United, Axel Tuanzebe baru-baru ini merasa tersanjung setelah dipuji oleh pelatih utama MU, Jose Mourinho. Tuanzebe menyebut ia akan bekerja lebih keras agar mampu membalas pujian yang disampaikan The Special One tersebut.
Nama Tuanzebe sendiri menjadi salah satu nama yang dibahas Jose Mourinho dalam konferensi persnya beberapa waktu yang lalu. Pada saat itu Mou menyebut bahwa bek 19 tahun itu tidak jauh untuk mendapatkan debut di tim utama Manchester United musim ini.
Tuanzebe sendiri mengaku senang dengan pujian tersebut, dan ia bertekad untuk membalas kepercayaan sang manajer jika ia dimainkan nanti. "Pujian dari Mourinho? Tidak ada perasaan yang lebih baik daripada mendengar pujian itu," beber Tuanzebe kepada MUTV.
"Namun saya tidak boleh membiarkan pujian itu membuat saya sombong dan berleha-leha. Saya harus tetap menjaga kepala saya tertunduk dan membuktikan kepada pelatih mengapa ia harus percaya kepada saya."
"Saya harus terus mendorong diri saya sendiri dan membuktikan bahwa saya memang pantas berada dalam tim ini." tutup bek Tim U-23 MU tersebut.
Tuanzebe sendiri kemungkinan akan dimainkan Mourinho pada pertandingan babak ke IV FA Cup melawan Wigan Athletic nanti malam.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rooney Terima Trofi sebagai Top Skor Sepanjang Masa MU
Liga Inggris 29 Januari 2017, 23:47
-
Rooney dan Kane Diyakini Tak Bakal Bisa Pecahkan Rekor Shearer
Liga Inggris 29 Januari 2017, 22:25
-
Lingard Ingin Jadi Seperti Rooney
Liga Inggris 29 Januari 2017, 21:41
-
Chelsea, MU, dan Arsenal Gagal Dapatkan Kessie
Liga Inggris 29 Januari 2017, 20:48
-
MU Restui Transfer Rooney ke Tiongkok
Liga Inggris 29 Januari 2017, 17:30
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR