Bola.net - - Penyerang muda Chelsea, Callum Hudson-Odoi terus tampil memikat dalam beberapa laga terakhir. Dia tampil gemilang di usia muda dan terus menarik minat klub-klub di luar Inggris, salah satunya Bayern Munchen.
Hudson-Odoi sudah tampil tujuh kali bersama The Blues musim ini. Dia paling mencuri perhatian ketika membuat dua assists untuk gol Alvaro Morata ketika Chelsea mengalahkan Nottingham Forrest 2-0 di FA Cup akhir pekan lalu.
Pemain 18 tahun ini dinilai akan segera meninggalkan Chelsea karena tak bisa mendapatkan menit bermain untuk mengembangkan kemampuannya. Chelsea masih punya Eden Hazard, Willian, dan Pedro. Tak ada tempat untuk Hudson-Odoi.
Meski demikian, staf anyar dan mantan pemain Chelsea, Joe Cole justru meminta Hudson-Odoi bertahan. Baca komentar selengkapnya di bawah ini:
Belajar di Chelsea
Menurut Joe Cole, Chelsea adalah tempat sempurna bagi perkembangan pemain muda. Dia percaya Hudson-Odoi justru bisa berkembang pesat jika mau belajar dari seniornya seperti Hazard atau Pedro.
"Sangat penting bagi klub untuk melihat perkembangan Hudson-Odoi. Dia sungguh mampu berkembang. Dia akan belajar dari Hazard dan dari pemain lainnya," ujar Joe Cole di Squawka.
"Bagi saya, jika saya adalah Hudson-Odoi, saya akan mengamati pergerakan tanpa bola Pedro karena saya pikir untuk setiap pemain muda, itu sempurna. Itulah yang ingin anda pelajari."
Klub yang Tepat

Pula, Cole yakin Hudson-Odoi sudah berada di tangan yang tepat, yakni di tangan Chelsea. Dia percaya Hudson-Odoi mampu melewati tantangan itu dan berkembang jadi salah satu pemain muda terbaik di Inggris.
"Masih ada begitu banyak kemampuan yang bisa dia kembangkan dan dia sudah berada di klub yang tepat."
"Dia bisa melaju maksimal. Dia punya talenta," tutup Cole.
Di sisi lain, pemain-pemain muda Inggris tampaknya juga harus berani keluar untuk mendapatkan pengakuan. Seperti yang dialami Jadon Sancho di Borussia Dortmund, yang merupakan mantan pemain akademi Man City.
Berita Video
Berita video siapa kira-kira para pemain yang mendapatkan bayaran terlalu mahal?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Diprediksi Bakal Takluk dari Tottenham
Liga Inggris 8 Januari 2019, 22:24
-
Tottenham vs Chelsea, Hazard Minta Fans Jaga Kelakuan
Liga Inggris 8 Januari 2019, 19:11
-
Chelsea Pertimbangkan Boyong Karim Benzema
Liga Inggris 8 Januari 2019, 18:20
-
Christian Pulisic Optimis Cepat Nyetel di Chelsea
Liga Inggris 8 Januari 2019, 18:00
-
Man of the Match Chelsea vs Forest Adalah Hudson-Odoi
Liga Inggris 8 Januari 2019, 17:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR