Bola.net - - Jose Mourinho tak mau memberikan komentar terkait cedera Chris Smalling jelang pertandingan menghadapi Arsenal. Pelatih berjuluk The Special One ini sepertinya sudah tahu kabar terkait kondisi pemainnya tersebut tak bisa dipertanggungjawabkan.
Pada pertandingan sebelum jeda internasional menghadapi Swansea, Smalling tak masuk dalam skuat. Beberapa media mengatakan bek 26 tahun tersebut mengalami cedera jari kaki yang membuatnya absen selama empat pekan. Terkait kabar ini, MU sendiri tak pernah mengeluarkan pernyataan resmi.
Lalu ketika ditanya soal kondisi Smalling jelang laga Arsenal dalam jumpa pers, Mourinho tak mau mengeluarkan satu pernyataan pun soal pemainnya tersebut.
"Chris Smalling, Anda tak perlu tanya soal itu. Anda punya sumber sendiri, Anda percaya sumber itu, Anda menulis yang mereka katakan dan Anda melakukannya selama 15 hari. Jadi Anda tak perlu bertanya pada saya untuk memberikan komentar pada sumber informasi Anda," kata Mourinho seperti dikutip dari FourFourTwo.
"Anda menulis, Anda berbicara, Anda berkomentar, Anda mengkritisi. Itu tak mengapa buat saya. Saya tak akan mengomentari apapun soal Chris Smalling," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Diberi Penalti, Mourinho Tetap Puji Wasit
Liga Inggris 19 November 2016, 23:10
-
Mourinho: Kami Fenomenal Saat Bertahan
Liga Inggris 19 November 2016, 22:45
-
Mourinho: MU Tim Paling Tak Beruntung di Premier League
Liga Inggris 19 November 2016, 22:30
-
Curi Satu Poin di Old Trafford, Wenger Senang
Liga Inggris 19 November 2016, 22:18
-
Wenger Akui Arsenal Tak Ciptakan Banyak Peluang Lawan MU
Liga Inggris 19 November 2016, 22:07
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR