
Memanfaatkan umpan terobosan Andreas Pereira, RVP membuka kebuntuan pada menit ke-13. Usahanya untuk kembali mencetak gol di penghujung babak pertama dimentahkan tiang gawang.
Secara konsisten mantan striker Arsenal itu terus menjadi ancaman bagi lini belakang Fulham. Dan gol keduanya memantapkan kemenangan Setan Merah menjadi 4-0 saat laga menyisakan 10 menit saja.
Sepanjang pertandingan Van Persie menerima sejumlah tekel keras dan harus terjatuh beberapa kali. Namun tidak terlihat bahwa dirinya mengalami kesakitan berarti, dan ini adalah indikasi yang sangat bagus bagi Louis van Gaal.
Dengan penampilan tersebut, bukan tidak mungkin van Gaal akan memberinya menit bermain lebih banyak di hari Sabtu (02/05) nanti saat West Brom datang ke Old Trafford dalam rangkaian matchday 35. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers Akan Bangun Skuat Yang Tahan Banting
Liga Inggris 29 April 2015, 22:32
-
Yorke Yakin Van Gaal Akan Puas Dengan Pencapaian MU di Musim Ini
Liga Inggris 29 April 2015, 21:38
-
Welbeck Akui Lebih Banyak Belajar di Arsenal Ketimbang di MU
Liga Inggris 29 April 2015, 18:51
-
Dibantai Everton, Van Gaal Luapkan Kemarahan di Sesi Latihan
Liga Inggris 29 April 2015, 16:35
-
Bukan MU, Depay Isyaratkan Gabung Liverpool
Liga Inggris 29 April 2015, 16:02
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR