Bola.net - - Pemain Manchester United, Juan Mata dan Ander Herrera bisa bernafas lega. Kedua pemain ini kabarnya tidak jadi masuk dalam daftar jual Manchester United pada musim panas nanti.
Selama dua minggu terakhir cukup santer terdengar bahwa Setan Merah akan melakukan cuci gudang di musim panas nanti. Hal ini tidak terlepas dari kegagalan setan merah lolos ke babak 8 besar Liga Champions musim ini.
Menurut rumor yang beredar ada sekitar sembilan pemain MU yang masuk daftar jual Setan Merah di musim panas nanti. Salah dua diantara mereka adalah Juan Mata dan Ander Herrera yang kabarnya juga akan dilego Jose Mourinho.
Namun menurut laporan yang dilansir Marca, kabar penjualan Mata dan Herrera dipastikan tidak benar. Pasalnya Jose Mourinho tidak akan menjual kedua pemain ini di bursa transfer yang akan datang.
Mata sendiri sebenarnya sudah digosipkan akan pergi semenjak Jose Mourinho naik tahta pada tahun 2016 silam. Namun sang pelatih Portugal itu dikabarkan puas dengan performa mantan pemain Chelsea itu sehingga ia akan dipertahankan musim depan.
Sementara untuk Herrera, Mourinho kabarnya tidak senang dengan penurunan performa yang cukup signifikan pada sang gelandang. Akan tetapi Mourinho berniat untuk memberikannya kesempatan kedua, terlebih setelah MU terancam akan kehilangan dua gelandang mereka, Michael Carrick dan Marouane Fellaini di musim panas nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic Telah Sepakat Gabung LA Galaxy
Liga Inggris 22 Maret 2018, 23:37
-
Old Trafford Terlalu Sepi, Ini Langkah Manajemen MU
Liga Inggris 22 Maret 2018, 18:43
-
Eks City Ini Kritik Cara Mourinho Tangani Pogba
Liga Inggris 22 Maret 2018, 18:01
-
Pique Anggap Ferguson Sebagai Penyelamat Hidupnya
Liga Spanyol 22 Maret 2018, 17:24
-
Mourinho: MU Sedang Berada di Masa Transisi
Liga Inggris 22 Maret 2018, 17:02
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR