Bola.net - - Mantan rekan setim Zlatan Ibrahimovic di Swedia, Jimmy Durmaz, belum lama ini mendukung pemain Manchester United untuk terus membuktikan kemampuannya di Premier League.
Ibrahimovic, yang kini berusia 35 tahun, sudah mencetak enam gol dalam 11 pertandingan di Premier League untuk United sejak memutuskan hengkang dari PSG di musim panas.
Namun demikian, dua gol yang ia buat ke gawang Swansea City pekan lalu menandai gol perdananya di liga domestik, setelah tujuh pertandingan tidak mencetak gol dan hal ini sempat mengundang keraguan mengenai kemampuan sang bomber.
"Saat ini, Manchester United memang tengah kesulitan. Namun saya mengenal dirinya, dia akan bisa mengalahkan semuanya," tutur Durmaz menurut L'Equipe.
"Tim hanya harus terus berusaha keras dan ia akan menunjukkan pada semua orang bahwa ia memang layak untuk ada di sana dan semua orang salah mengenai dirinya. Jadi dia kemudian bisa menggantung sepatunya dan semua orang pasti akan menyesal."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
LA Galaxy Konfirmasi Rumor Rooney dan Ibrahimovic
Liga Inggris 10 November 2016, 22:50
-
MU Tertarik dengan Pemain Muda Arsenal Ini
Liga Inggris 10 November 2016, 22:07
-
Ferdinand: MU Anggap Ronaldo Lebih Hebat dari Ronaldinho
Liga Inggris 10 November 2016, 16:00
-
'Shaw Harusnya Marah pada Mourinho'
Liga Inggris 10 November 2016, 14:30
-
Neville Anggap MU Belum Siap Juara
Liga Inggris 10 November 2016, 14:27
LATEST UPDATE
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR